PHP (Hypertext Prepocessor )
Pengertian PHP atau Hypertext Prepocessor adalah sebuah bahasa
pemrograman web berbasis server (server-side), dalam pengembangan web
PHP disisipkan pada dokumen HTML.
PHP ditulis menggunakan bahasa C
Beberapa Kelebihan PHP :
•
Mengumpulkan data dari
form
•
Menghasilkan isi halaman
web yang dinamis
•
Kemampuan mengirim dan
menerima cookies (serangkaian teks yang disimpan komputer anda oleh situs web
yang anda kunjungi)
Ada 4 jenis tag yang bisa
digunakan untuk
memasukkan kode PHP
no
|
Jenis tag
|
Tag pembuka
|
Tag penutup
|
1
|
Tag standar
|
<?php
|
?>
|
2
|
Tag script
|
<script
language = “php”>
|
</script>
|
3
|
Tag pendek
|
<?
|
?>
|
4
|
Tag asp
|
<%
|
%>
|
Cara 1 dan 2 merupakan cara yang umum
digunakan, sekalipun cara 3 tampak lebih praktis namun tag ini tidak selalu
diaktifkan pada konfigurasi file php.ini terdapat didirektori c:\apache\php.
Cara 4 dimungkin kan untuk kemudahan yang
sudah terbiasa dengan ASP (active server page) namun jika tidak dikenal maka
harus diaktifkan di konfigurasi php.ini
Contoh script php
Hasilnya
Embedded Script dan Non Embedded Script
Dua cara penulisan script PHP :
1.
Embedded Script
Adalah script PHP yang disisipkan diantara
tag-tag dokumen HTML.
2. Non Embedded Script
Adalah Script/Program PHP murni.
Termasuk tag HTML yang disisipkan
1 komentar
contoh contoh php apa aja ya gan?
EmoticonEmoticon